Categories: Bandung

Rizky Febian Anak Sule Minta Polisi Bongkar Makam Ibundanya Lina, Dicurigai Ada Sejumlah Luka Untuk di Autopsi

Siasatinfo.co.id Bandung – Karena ada kejanggalan yang ditemukan ditubuh Alm Lina Jubaidah yakni, ditemukan sejumlah luka memar pihak keluarga merasa curiga dan perlu dilakukan autopsi terhadap jenazah yang sudah dikebumikan.

Rizky Febian melaporkan kematian ibundanya, Lina Jubaedah ke Polrestabes Bandung, Jawa Barat. Laporan ini dilayangkan karena ia mencurigai ada hal yang tak wajar atas kematian ibundanya.

Kabar ini dibenarkan oleh Kabid Humas Polda Jabar, Kombes Pol Saptono Erlangga. Laporan itu dilayangkan Rizky Febian pada Senin (6/1/2020).

“Iya benar. Kemarin hari senin tanggal 6 januari 2020 saudara Rizky Febian anak almarhumah telah melaporkan ke Polrestabes Bandung,” ucap Kombes Saptono Erlangga saat dihubungi pada Selasa (7/1/2020).

Setelah melaporkan adanya kejanggalan atas kematian Lina Jubaedah, mantan istri komedian Sule, pihak keluarga almarhumah meminta aparat kepolisian membongkar makam Lina agar bisa dilakukan autopsi.

Bekas pengacara Lina, Abdurahman menyebutkan sempat ada obrolan dari pihak keluarga Lina yang berencana melakukan autopsi terhadap jenazah almarhum Lina yang sudah dikebumikan.

Rizky Febian membuat laporan karena menduga ada ketidakwajaran penyebab meninggal Lina. Pengakuan Rizky, ditemukan adanya sejumlah luka di tubuh Lina.

“Adanya kejanggalan ketidakawajaran meninggalnya almarhumah. Dia (Rizky) menemukan adanya luka di tubuh almarhum,” katanya.

“Adanya kejanggalan ketidakwajaran meninggalnya almarhumah. Dia (Rizky) menemukan adanya luka di tubuh almarhum,” katanya.(Red).

Siasat Info.co.id

Recent Posts

Heboh, Oknum Guru SMKN 3 Tanjabtim Jambi Dikeroyok Puluhan Siswa

Siasatinfo.co.id, Berita Tanjabtim - Viral beredar sebuah video rekaman seorang guru jadi bulan-bulanan pemukulan dan…

2 hari ago

Injak SK Penetapan Tenaga Penyuluh Saat Ultah 58 Kadis TPH Kerinci, Radium Halis Diremehkan Bawahan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Parah!! Di hari Ulang Tahun ke 58 Radium Halis, kini masih…

4 hari ago

Sesuai Visi Misi Monadi, 5 Unit Mobil Sampah Diserahkan Bupati Kerinci di 5 Kecamatan 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci – Bupati Kerinci, Monadi, S.Sos., M.Si, didampingi Wakil Bupati Kerinci H. Murison,…

5 hari ago

Menguap, Ruang Bendahara PUPR Kerinci Sarang Pungli Merecoki Kontraktor 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Hiruk pikuk permainan kotor dugaan segepok uang pelicin guna pengurusan pencairan…

6 hari ago

PPK BPJN II Jambi Akui Ada Kendala Konstruksi Proyek Strategis Nasional Batu Hampar – Siulak Deras di Kerinci

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Pelaksanaan pekerjaan Proyek Strategis Nasional yakni Perbaikan Ruas Jalan Batu Hampar -…

1 minggu ago

AKBP Ramadhanil Jabat Kapolres Kerinci Gantikan AKBP Arya Tesa Brahmana

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Hari ini, Jum'at (09/01/2026) Kapolres Kerinci yang semula dijabat oleh AKBP…

1 minggu ago