Sejumlah 3 Rumbel, SDN 55/ 1 Sridadi  terima siswa baru online dan offline

Siasatinfo.co.id, Berita Batang Hari – Penerimaan siswa /siswi baru tahun ajaran baru tahun 2021/2022 awal Juli mendatang, SDN 55/1 Sridadi Kelurahan Sridadi, Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batanghari hanya mempersiapkan 3 ruang belajar dengan masing masing Rumbel berjumlah 28 orang peserta didik baru.

Hal tersebut menurut Kepsek Romiyati, S. Pd Berdasarkan ketentuan pada zonasi atau batas wilayah penerimaan peserta didik baru itu sendiri

Kepsek SD Negeri Sridadi , Romiyati, S.Pd. Media Siasat Info

Kepsek SDN 55/1 Sridadi itu menyampaikan sejumlah 75 orang pendaftar  tersebut secara Online dan dan selebihnya Offline dengan ketentuan 9 persyaratan yang harus di penuhi oleh calon peserta didik baru diantara nya;

1).Usia minimal 6 tahun terhitung sejak 1 juli 2021. 2). Akte kelahiran Asli dan Fhto copy, 3).  Kartu KK asli. dan Fhto copy, serta persyaratan lainnya. Pendaftar dapat mengajukan persyratan melalui : https:/ppdb. batanghari. go. id/

Kepsek Romiyati menambahkan, bagi pendaftar dengan cara offline dapat membawa berkas pendaftaran kesekolah yang kemudian akan di bantu untuk di daftarkan secara online dari sekolah itu sendiri.

“untuk pendaftar secara offline mereka akan membawa berkas berkas pendaftaran, kemudian pihak sekolah akan membantu mendaftarkan kembali secara online biar jelas sistem zonasi nya” Tutur Kepsek kebanggaan masyarakat Sridadi itu, Kamis 17/06/2021.

“melalui sistem online sebenarnya lebih mudah , Jadi disini kita memanfaatkan jaringan internet agar lebih mudah terbaca zona mana pendaftar tersebut, jika bukan zona kita maka tidak bisa masuk.

Sementara itu pendaftar offline kita bantu melalui panitia untuk di di daftarkan secara online” tutupnya.(Herlas)

Siasat Info.co.id

Recent Posts

Heboh, Oknum Guru SMKN 3 Tanjabtim Jambi Dikeroyok Puluhan Siswa

Siasatinfo.co.id, Berita Tanjabtim - Viral beredar sebuah video rekaman seorang guru jadi bulan-bulanan pemukulan dan…

2 hari ago

Injak SK Penetapan Tenaga Penyuluh Saat Ultah 58 Kadis TPH Kerinci, Radium Halis Diremehkan Bawahan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Parah!! Di hari Ulang Tahun ke 58 Radium Halis, kini masih…

3 hari ago

Sesuai Visi Misi Monadi, 5 Unit Mobil Sampah Diserahkan Bupati Kerinci di 5 Kecamatan 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci – Bupati Kerinci, Monadi, S.Sos., M.Si, didampingi Wakil Bupati Kerinci H. Murison,…

5 hari ago

Menguap, Ruang Bendahara PUPR Kerinci Sarang Pungli Merecoki Kontraktor 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Hiruk pikuk permainan kotor dugaan segepok uang pelicin guna pengurusan pencairan…

5 hari ago

PPK BPJN II Jambi Akui Ada Kendala Konstruksi Proyek Strategis Nasional Batu Hampar – Siulak Deras di Kerinci

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Pelaksanaan pekerjaan Proyek Strategis Nasional yakni Perbaikan Ruas Jalan Batu Hampar -…

7 hari ago

AKBP Ramadhanil Jabat Kapolres Kerinci Gantikan AKBP Arya Tesa Brahmana

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Hari ini, Jum'at (09/01/2026) Kapolres Kerinci yang semula dijabat oleh AKBP…

1 minggu ago