Polisi Diminta Usut Modus Pembersihan Bendungan Lubuk Nagodang Tameng Aktivitas Galian C

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci – Ada indikasi curang dilakukan pihak rekanan proyek perbaikan pintu bendungan Siulak Deras berlokasi di Desa Lubuk Nagodang, Kecamatan Siulak Kabupaten Kerinci Jambi.

Pembersihan Bendungan sekaligus ada Aktivitas GalianC. Media Siasatinfo.co.id

Sebab, pembersihan kepala bendungan dengan menggunakan alat berat jenis ekscavator itu dilaksanakan oleh rekanan Iwan ternyata dimamfaatkan oleh pelaksana lapangan sebagai tameng agar leluasa melakukan penjualan material yang diangkut mobil dump truck ke tempat hunian masyarakat dengan bandrol harga jual beli.

Padahal menurut informasi diperoleh siasatinfo.co.id, Minggu (5/9/2021) dilokasi cek dam Lubuk Nagodang, pengerokan material pasir itu dilakukan pembuangan setempat bukan malah diangkut dump truck untuk dijual.

“Ini namanya pembersihan bendungan nyambi sebagai GalianC. Mereka kerjakan untuk pintu – pintu cek dam yang rusak bukan malah jual beli bahan material.

Material yang dikerok itu dibuang setempat bukan malah pelaksana dilapangan menjual belikan ke dump truk atau pihak dump truck menjual material kemana – mana.

“Mestinya hasil kerokan material yang sudah dangkal itu, pembuangan setempat yang bermanfaat untuk jalan di jalur kiri kanan bendungan,”ujar beberapa warga dilokasi cek dam.

Dengan modus pembersihan kepala bendungan ini, perlu diusut oleh pihak penegak hukum segera. Karena tameng pekerjaan proyek pintu bendungan, tameng leluasa pelaku GalianC jual beli bahan material. (Yl/Red)

Siasat Info.co.id

Recent Posts

H-5 Dukungan Hamparan Rawang Makin Mengerucut : Giliran Garuda 13 Ahmadi – Antos Bergabung dan Nyatakan All Out Menangkan Fikar – Asma

Siasatinfo.co.id, Berita Sungai Penuh - H-5 menjelang Pilwako Sungai Penuh dukungan masyarakat Kota Sungai Penuh…

4 jam ago

Dibangun Masa AJB, Tidak Dilanjutkan. Ahmadi, Fikar Kembali Akan Melanjutkan Pembangunan Tembok Penahan Cangking Sepanjang Sungai Bungkal

Siasatinfo.co.id Berita Sungai Penuh - Calon walikota Sungai Penuh Fikar Azami mengatakan akan kembali melanjutkan…

4 jam ago

Sambut Danrem 042/Gapu, Pjs. Gubernur Sudirman Perkuat Sinergi Sukseskan Pilkada Serentak 2024

Siasatinfo.co.id, Jambi - Penjabat Sementara (Pjs) Gubernur Jambi Dr. H. Sudirman, SH., MH dengan didampingi…

5 jam ago

Perkelahian Remaja di Jalan Tarutung-Temiai, 1 Remaja Meninggal, Akses Jalan Pasar Tarutung Diblokir Massa Warga

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Kabar perkelahian antar remaja berlokasi di Desa Tarutung dan Temiai Kecamatan…

9 jam ago

Fatal!! Insiden Supir Cawabup Diusir Kasar, HTK-EZI Bakal Terancam di 3 Kecamatan Kayu Aro Nihil Perolehan Suara

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Fatal.!! Setelah viral video berdurasi 17 detik saat Taufik disebut sebagai Ajudan…

11 jam ago

Maluin Saja!! HTK Belum Jadi Bupati, Ajudannya Sudah Bertindak Kasar Saat Kampanye Akbar, Tangan Supir Cawabup Dipelintir dan Diusir Depan Tamu Undangan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Malu-maluin saja, belum saatnya tiba waktu pemilihan Bupati dan Wakil Bupati…

22 jam ago