Petugas Retribusi Terminal Keluhkan Sopir dan Oknum Wartawan Nakal

Siasatinfo.co.id, Berita Batanghari – Sepertinya Petugas Retribusi terminal dalam melakukan aktivitas di lapangan bukan perkara mudah. Berbagai kendala kerapkali terjadi yang berdampak pada setoran pendapatan asli daerah (PAD) khusus di Kabupaten Batanghari, Provinsi Jambi.

Pembayaran karcis retribusi yang menggunakan uang sobek sering di lakukan oleh sopir truk batu bara yang nakal.

Dengan menggunakan uang pecahan seratus ribuan yang tentunya pengembalian sisa uang karcis mengalami kerugian oleh petugas retribusi.

“Jika mobil truk bertumpuk di dalam terminal kita pun kurang waspada. Uang seratus ribu sobek itu kita kembalikan sisa nya. Disitu kerugian kita sudah berapa,” papar Maki pada siasatinfo.co.id, Sabtu (01/10/2022).

Ketidaktertiban para pengendara truk batu bara yang tidak memasuki terminal dan hanya melemparkan uang 2 ribuan kepada petugas retribusi.

Hal ini masih banyak terjadi di badan jalan saat melintas di depan terminal. Artinya nilai uang yang di terima petugas retribusi tidak sesuai nilai karcis yang tertera.

Kondisi ini juga seringkali dikeluhkan karena berdampak pada nominal retribusi setiap hari. Sempitnya lokasi terminal juga menjadi kendala sebagai fasilitas parkir kendaraan khusus nya truk baru bara.

Tak hanya itu kedatangan oknum wartawan nakal yang kerap meresahkan petugas terminal kerap terjadi saat petugas retribusi terminal sedang bertugas

“Oknum-oknum wartawan nakal yang terkadang kurang menghargai kita ini juga sangat kita sayangkan, jika seperti ini kita jadi tidak nyaman dalam bekerja” Ungkap Maki dengan nada kesal. ( Herlas) 

Siasat Info.co.id

Recent Posts

Tuntutan JPU 15 Tahun Pembunuhan Sadis Terdakwa Agus Kurnia Dinilai Lemah

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Sidang pembacaan tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) terhadap Agus Kurnia seorang…

13 jam ago

Disorot, 5 Tahun Bantuan PAUD Nurul Huda Semurup dari Dikjar Dikemanakan Kepsek

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Parah! Terungkap sudah 5 tahun berdiri sekolah Pendidikan Anak Usia Dini…

1 hari ago

Bobol Rp 7,1 M Rekening Nasabah Bank Jambi Cabang Kerinci, Refina Divonis 10 Tahun Penjara 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Kasus pembobolan uang Rp 7,1 Miliar rekening nasabah Bank 9 Jambi…

2 hari ago

Stop Bully Anak, Polres Kerinci Ingatkan Sanksi Pidana Pelaku 3,5 Tahun,Denda 70 Juta

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Cegah bullying tindakan terlarang dan kekerasan terhadap murid masih duduk di…

2 hari ago

Ombudsman Jambi Angkat Bicara, Walimurid Diminta Lapor Pungli Berkedok Komite di SMAN 4 Kerinci 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Pungutan uang komite sekolah di SMAN 4 Kerinci Jambi, Lokasi Desa…

3 hari ago

Kepsek SMAN 4 Kerinci Bantah Korupsi Dana BOS, Tapi Akui Ada Uang Komite, Jual Beli LKS dan 3 Seragam Siswa

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Heboh dan Viral berita miring dugaan penyelewengan Dana Bantuan Operasional Sekolah…

4 hari ago