Categories: KerinciPolitik

Dugaan di Coblos Palsu, Dua TPS Desa Lubuk Tabun Terancam Coblos Ulang

Siasatinfo.co.id,berita Kerinci – Jambi,- Kertas suara banyak di coblos tanpa pemilih yang hadir di duga di coblos langsung oleh pihak Panitia penyelenggara pemilu yaitu, KPPS, PPS serta petugas lainnya.

Hal ini terungkap, karena daftar pemilih tetap (DPT) Desa Lubuk Tabun Kecamatan Siulak Mukai, Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi, berjumlah 519 suara.

Sedangkan yang datang menggunakan hak suara kedua TPS I dan TPS II lebih kurang hanya 174 orang. Sedangkan 345 orang di duga tidak ada menggunakan hak suara ( tidak memilih).

Sedangkan data 7 orang sudah meninggal dunia masih terdata sebagai pemilih. “Padahal, pemilih yang hadir di TPS boleh dikatakan paling banyak 174 suara. Lalu kenapa surat suara bisa habis di coblos,” uangkap sumber siasatinfo.co.id.

Anehnya, lagi pada pleno tingkat kecamatan Siulak Mukai, Rabu 24/04-2019 khusus Desa Lubuk Tabun pada C1 tertuang pada TPS I berjumlah 196, tidak sah 9 total 205.

Pada TPS II suara sah dan tidak sah 222, suara sah 216, sementara tidak sah berjumlah 6 orang.

“Pertanyaan sekarang siapa yg punya pekerjaan mencoblos kertas suara bisa habis. Kami harap daerah Lubuk Tabun di dua TPS melakukan pemilihan ulang dan mengganti total penyelenggara Pemilu di desa tersebut,” ujar beberapa Caleg.( Jm/red ).

 

Siasat Info.co.id

Recent Posts

Viral 6 Kades Kerinci Gelapkan BLT 3 Bulan, Satu Diantara 6 Kades Terpaksa Cair

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Setelah viral diberitakan tentang dugaan penggelapan uang Bantuan Langsung Tunai (BLT)…

18 jam ago

Lucu! Kadishub dan 9 Orang Ditersangkakan Jaksa, Konsultan Dipusaran Korupsi Proyek PJU Bebas

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Lucu.!! Penegakan hukum terhadap kasus penyidikan tindak pidana khusus di Kejaksaan…

19 jam ago

Fantastis! Rp 560 Juta Pungutan Uang Komite SMAN 4 Kerinci Gerogoti Siswa, Kejaksaan Diminta Usut

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Berkedok uang Komite Sekolah, dugaan pungutan liar (Pungli) terhadap ratusan orang Siswa-siswi…

20 jam ago

Berkedok Pokir Dewan Ujungnya Jual Beli Paket, OPD Pemkab Kerinci Resah, Tim Anggaran Terseret

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Berkedok Ratusan Paket Proyek Pokok Pikiran (Pokir) DPRD Kabupaten Kerinci Jambi…

2 hari ago

Terbongkar Borok Pungli Uang Komite dan Aliran Korupsi Dana BOS SMAN 4 Kerinci

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Mulai terbongkar macam ragam borok dugaan penyalahgunaan wewenang jabatan yang memantik terjadinya…

2 hari ago

Tilap BLT DD 3 Bulan, 6 Kades Air Hangat Barat Kerinci Terancam Dipolisikan Ratusan Warga 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Heboh! Diduga tilap 3 bulan uang BLT DD di Enam Desa…

3 hari ago