Categories: JambiKerinci

Breaking News! Mulai Lagi Longsor Timbun Badan Jalan Nasional Lubuk Nagodang – Siulak Deras

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci – Saat ini, Rabu (13/1/2021) pukul 17:30 wib, longsor timbun badan jalan nasional terjadi dari tanah perbukitan kawasan Desa Lubuk Nagodang via Siulak Deras, Kabupaten Kerinci Jambi.

Berhasil dihimpun keterangan dari Babinsa Lubuk Nagodang, Sertu Edi Salmi oleh siasatinfo.co.id, Rabu (13/1/21) pukul 17:30 wib sore ini, menyebutkan bahwa seluruh badan jalan nasional sudah ditutupi oleh tanah longsor.

Babinsa Desa Lubuk Nagodang, Sertu Edi Salmi dari Koramil Gunung Kerinci bersiaga dilokasi longsor Jalan Nasional Kerinci. Media Siasatinfo.co.id

“Ya, sebagian jalan aspal sudah penuh ditutup longsor. Mobil dar berlawanan arus terpaksa secara bergilir untuk bisa melewati jalan ini.

“Mereka pengendara terpaksa antri dengan hati-hati. Kita takut longsor akan semakin besar, maka pengendara terpaksa diantri dan lewat untuk sementara disisi kiri badan jalan dari arah Sungai Penuh,”ujar sertu Edi Salmi yang saat ini berada dilokasi kejadian longsor kepada siasatinfo.co.id via seluler.

Dihimbau kepada seluruh pengguna jalan yang sedang berlulu lintas dilokasi jalan nasional tersebut untuk sementara waktu berhati-hati. Karena untuk melewati badan jalan saat ini tidak memungkinkan.(Ncoe/Red).

 

Siasat Info.co.id

Recent Posts

Borok Suap Inspektorat Kerinci Libatkan Pemeriksa Loloskan SPJ Kades

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Terungkap borok suap memuluskan SPJ para Kades agar lolos di tim…

14 jam ago

Dua Bulan Laporan Pengancaman IRT Mengendap di Polres Kerinci, Pelaku Kardo Belum Ditangkap Bebas Keliaran

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Pelaku kasus dugaan tindak pidana pengancaman terhadap seorang ibu rumah tangga…

3 hari ago

Parah! Belum Usai Kisruh DD Kades Belui, Muncul Dugaan Korupsi DD Kades Tebat Ijuk Depati 7 Kerinci

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Lemahnya pengawasan terhadap aliran uang Desa makin hari makin parah. Buktinya,…

3 hari ago

Uang Desa Digerogoti, Warga Belui Minta Irbansus Inspektorat Kerinci Periksa Ulang Aliran DD Sarat Korupsi

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Modus dugaan kecurangan dan penyelewengan uang masyarakat Desa Belui, Kecamatan Depati…

4 hari ago

Menguap, Tumpukan Dana Irigasi di BPBD Kerinci Capai Rp 7,3 M, TAPD Kerinci Disorot Cari Kekayaan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Menguap lagi, Dugaan Paket Proyek titipan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD)…

5 hari ago

Makin Panas, Kapolda Jambi Ditantang Aktivis Kerinci Tangkap Ahmadi Zubir Eks Walikota Sungai Penuh Serta Kroninya

Siasatinfo.co.id, Berita Jambi - Pasca pelaporan resmi Ahmadi Zubir mantan Walikota Sungai Penuh bersama kroninya…

5 hari ago