Categories: DaerahJambiMerangin

Breaking News! Di Kabarkan Disdik Merangin Akan Didemo Persatuan Mahasiswa Tabir

Siasatinfo.co.id Merangin- Puluhan Mahasiswa yang tergabung dalam gerakan Persatuan Mahasiswa Tabir, Rabu ( 4/3/20 ) berunjuk rasa di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Merangin.

Pantauan siasatinfo.co.id dilapangan saat ini, Rabu (4/3/20), didepan kantor Dinas Pendidikan Merangin pihak dari Pol PP dan aparat Kepolisian dari Polres Merangin berjaga – jaga untuk mengawal aksi demo yang akan digelar.

Berhasil diperoleh informasi, para pendemo menuntut pemerintah kabupaten Merangin, yakni Kadisdik Merangin melaksanakan evaluasi dilanjutkan Kontroling tentang pemerataan gaji honorer Guru serta transfaransi penyebaran dan penggunaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS).

Selain itu, para mahasiswa PMT juga menuntut Kadisdik Merangin mengundurkan diri dari jabatannya Jika tidak mampu memenuhi tuntutan PMT tersebut.(Bayhakie)

Siasat Info.co.id

Recent Posts

Cepat Tanggap, Bupati Monadi Turun Langsung Kelokasi Kebakaran Rumah Warga Pasar Senin, 3 Mobil Damkar Dikerahkan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Musibah kebakaran hebat sebuah rumah permanen terjadi depan pasar senin, yakni milik…

2 jam ago

Breaking News! Satu Rumah Permanen Depan Pasar Senin SiulakTerbakar

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Lagi-lagi kebakaran hebat sebuah rumah permanen terjadi di depan Pasar Senin…

6 jam ago

Usai Berita Dugaan Korupsi DD Kades Danau Heboh, Ilhami Kabid Linmas Pol PP Merangin Intervensi Wartawan 

Siasatinfo.co.id Berita Merangin - Buntut usai beritaan penyimpangan Dana Desa Danau, Kecamatan Nalo Tantan, Kabupaten…

8 jam ago

Buntut Korupsi 2,7 M Pokir PJU Dishub, 3 Unsur Pimpinan Dewan Kerinci Terseret, Muncul 1,5 Persen Setoran ke LPSE

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Buntut setelah penetapan 7 (Tujuh) tersangka dugaan korupsi paket proyek Pokir Oknum…

13 jam ago

Kucuran Rp.223 Juta Jalan Usaha Tani Dinilai Warga Sarat Korupsi, APH Diminta Periksa Kades Helmi 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Penampakan kucuran Dana Desa dikelola Kades Helmi untuk kegiatan pemeliharaan jalan…

2 hari ago

Realisasi DD Terindikasi Mark Up dan Fiktif, Jariah Kades Danau Nalo Tantan Berdalih Telah Diperiksa Inspektorat

Siasatinfo.co.id, Berita Merangin - Laporan Realisasi Dana Desa Danau, Kecamatan Nalo Tantan, Kabupaten Merangin Jambi…

2 hari ago