Rumah Adat Melayu Merangin Ajang Remaja Minum Tuak, Ironis Penjaga Dihajar Pemabuk

Siasatinfo.co.id, Merangin – Sejumlah anak remaja tak dikenal di Kota Bangko, diduga telah menyerang penjaga Rumah Adat Melayu Merangin yang berlokasi di sebelah Masjid Bhaitul Makmur Sungai Misang Kelurahan,Dusun Bangko Sore ini Kamis, (15/10).

Perihal penyerangan tersebut ditengarai oleh sekelompok anak remaja yang sering minum tuak di rumah adat tersebut yang mendapat teguran oleh penjaganya.

Penjaga Rumah Adat Melayu Merangin Ridwan menceritakan kepada Siasatinfo.co.id dilokasi kejadian, Sekelompok anak remaja tersebut sering kali menenggak minuman tuak diteras Balai Adat kebanggaan masyarakat Merangin itu, tidak peduli dengan teguran sipenjaga.

“Aku baru balik dari rumah Mak (Ibu), sesampai dirumah adat yang aku jago itu, bini aku (Isteri-red) menyampaikan, anak-anak remaja minum tuak lagi diteras rumah adat ini, ditegur samo bini aku malah ngejek.

“terus aku tegur dan usir karno waktu magrib hampir masuk, eh malah anak-anak itu marah dan maki-maki sampai menyerang aku melempar gelas plastik ke aku saking emosinyo, untung be aku dak tebawak emosi, dan terus dio mengancam aku akan dilapor samo kakaknyo,” Cerita Ridwan dengan logat bahasa Bangko.

Panji salah satu anggota silat SH kebetulan latihan dilokasi tersebut membenarkan bahwa ada penyerangan terhadap penjaga rumah adat tersebut.

” Ya benar bang baru saja abang penjaga rumah ini diserang sekelompok pemuda yang ngaku anak Geng, kami sangka ada apa, kalu tau mereka minum tuak dirumah adat ini, kami bantu mengusirnya, karena melihat kami datang ramai-ramai sehingga mereka pergi,” ujar Panji.

Kepada Pemerintah Kabupaten Merangin (Satpol PP) harus tegas terhadap para penjual tuak yang meresahkan masyarakat tersebut, karena dapat merugikan masyarakat banyak.(Bayhakie).

Siasat Info.co.id

Recent Posts

H-5 Dukungan Hamparan Rawang Makin Mengerucut : Giliran Garuda 13 Ahmadi – Antos Bergabung dan Nyatakan All Out Menangkan Fikar – Asma

Siasatinfo.co.id, Berita Sungai Penuh - H-5 menjelang Pilwako Sungai Penuh dukungan masyarakat Kota Sungai Penuh…

3 jam ago

Dibangun Masa AJB, Tidak Dilanjutkan. Ahmadi, Fikar Kembali Akan Melanjutkan Pembangunan Tembok Penahan Cangking Sepanjang Sungai Bungkal

Siasatinfo.co.id Berita Sungai Penuh - Calon walikota Sungai Penuh Fikar Azami mengatakan akan kembali melanjutkan…

3 jam ago

Sambut Danrem 042/Gapu, Pjs. Gubernur Sudirman Perkuat Sinergi Sukseskan Pilkada Serentak 2024

Siasatinfo.co.id, Jambi - Penjabat Sementara (Pjs) Gubernur Jambi Dr. H. Sudirman, SH., MH dengan didampingi…

4 jam ago

Perkelahian Remaja di Jalan Tarutung-Temiai, 1 Remaja Meninggal, Akses Jalan Pasar Tarutung Diblokir Massa Warga

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Kabar perkelahian antar remaja berlokasi di Desa Tarutung dan Temiai Kecamatan…

9 jam ago

Fatal!! Insiden Supir Cawabup Diusir Kasar, HTK-EZI Bakal Terancam di 3 Kecamatan Kayu Aro Nihil Perolehan Suara

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Fatal.!! Setelah viral video berdurasi 17 detik saat Taufik disebut sebagai Ajudan…

10 jam ago

Maluin Saja!! HTK Belum Jadi Bupati, Ajudannya Sudah Bertindak Kasar Saat Kampanye Akbar, Tangan Supir Cawabup Dipelintir dan Diusir Depan Tamu Undangan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Malu-maluin saja, belum saatnya tiba waktu pemilihan Bupati dan Wakil Bupati…

21 jam ago