Categories: Tanjung Jabung Timur

Proyek Rabat Beton Desa Sungai Jeruk,asal jadi

Siasatinfo – Tanjabtim.Dalam rangka Pengembangan Infrastruktur Sosial dan Ekonomi Wilayah (PISEW),Kementerian PUPR Direktorat Jenderal Cipta Karya atau Satuan Kerja di bidang Pengembangan Kawasan Pemukiman menempatkan Proyek Pekerjaan Rabat Beton di RT 02 Dusun Dua Desa Sungai Jeruk Kecamatan Nipah Panjang.

Namun dari pantauan Awak Media Siasatinfo dilapangan Jum’at (1/2/19) sangat disayangkan,Proyek yang menelan biaya Sebesar Rp 600.000.000,- tersebut terkesan asal jadi,kenapa tidak ,Proyek yang baru selesai Satu Bulan tersebut tapi sudah mengalami Kerusakan dan Kerapuhan Mutu Beton.

Ini di benarkan oleh salah satu Warga RT. 02 Dusun II Desa Sungai Jeruk (PMD) Kecamatan Nipah Panjang yang tidak mau disebut Namanya” Kami lihat Pengerjaan Proyek Rabat Beton ini memang asal jadi ” Ungkapnya.

Dari Informasi yang berhasil dihimpun dilapangan, Proyek ini telah diborongkan ke Pekerja dari luar Desa Setempat.

“Awal Pengerjaannya menggunakan Mesin Adukan (Molen),Selanjutnya dikerjakan dengan Sistem adukan Manual Pakai Cangkul,Itu pun diaduk diatas badan Jalan”.Lanjutnya

“Material yang digunakan juga tidak sesuai dengan RAB,yang seharusnya mengunakan batu splite tapi menggunakan batu Koral,rencananya Proyek ini akan Kami laporkan karena sudah tidak sesuai dengan bestek”Pungkasnya.(Tim&D)

Dedi Siasatinfo

Recent Posts

RAT Koperasi Tutup Buku Tahun 2024, Danrem 042/Gapu Apresiasi Kinerja Pengurus Koperasi

Siasatinfo.co.id, Jambi - Rapat Anggota Tahunan (RAT) adalah agenda wajib yang mutlak harus diselenggarakan oleh…

1 jam ago

Miliaran Proyek Irigasi Gapoktan Semurup Dari Dinas TPHP Provinsi Jambi Dikerjakan Asalan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Paket Proyek Gapoktan dikerjakan oknum Dian kaki tangan Partibus di areal persawahan…

6 jam ago

FORKOM Ormas Provinsi Jambi Bentuk Satgas Pengawasan Migas dan Minerba

Siasatinfo.co.id, Berita Jambi - Forum Komunikasi Ormas Provinsi jambi (FORKOM) mendirikan Satuan Tugas Pengawasan Migas…

1 hari ago

Kucing-Kucingan Olah Ratusan Juta DD Air Panas, Kades Tuai Laporan Warga

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Merasa dibohongin selama menjabat sebagai Kepala Desa sejak 2021, Andri Emwida…

1 hari ago

Komisi III DPRD Tanjab Timur Ungkap Kerusakan di RS Pratama Rantau Rasau, Ketua DPRD Berjanji Tinjau Langsung

Siasatinfo.co.id, Berita Tanjab Timur - Hasil kunjungan kerja Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Timur…

2 hari ago

Hampir Rp.2 M Nilai Paket Gapoktan Semurup Kerinci Dikerjakan Asal Jadi, Aparat Diminta Turun Lokasi

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Gara-gara pelaksanaan pekerjaan proyek Gapoktan senilai Rp.378.304.000, salah satu paket dari…

2 hari ago