Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci – Saat ini Ketua DPD PAN Kabupaten Kerinci Mukhsin Zakaria, turun langsung memantau pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) di beberapa TPS yang ada di kabupaten Kabupaten Kerinci.
Dari hasil pantauan di lapangan di TPS 01 Desa Lolo Gedang, Kecamatan Bukit Kerman ,Kabupaten Kerinci Provinsi Jambi, terlihat petugas sedang melayani para pemilih guna menggunakan hak pilihnya serta dikawal ketat oleh beberapa petugas keamanan dari TNI-POLRI, tidak lupa juga tetap menerapkan protokol kesehatan.
“Karena PSU Pilgub Provinsi Jambi juga dilaksanakan di Desa yang Notabene adalah wilayah Saya, Seperti Desa Pasar Kerman, Lolo Gedang dan Lolo Hilir, akan kita kawal ketat dan insyaallah Haris-Sani akan merebut kemenangan, “ujarnya.
“Mari sama-sama kita kawal proses pelaksanaan PSU hingga selesai nanti,”tambahnya.
Sebelumnya diketahui perolehan suara sementara sebelum dilakukan PSU, Suara Haris-Sani 10.283 lebih unggul dibandingkan dua kandidat lainnya. (red)
Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Terungkap borok suap memuluskan SPJ para Kades agar lolos di tim…
Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Pelaku kasus dugaan tindak pidana pengancaman terhadap seorang ibu rumah tangga…
Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Lemahnya pengawasan terhadap aliran uang Desa makin hari makin parah. Buktinya,…
Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Modus dugaan kecurangan dan penyelewengan uang masyarakat Desa Belui, Kecamatan Depati…
Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Menguap lagi, Dugaan Paket Proyek titipan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD)…
Siasatinfo.co.id, Berita Jambi - Pasca pelaporan resmi Ahmadi Zubir mantan Walikota Sungai Penuh bersama kroninya…