News!! Dicurigai Ada Bagi-bagi Uang, Security Kantor Statistik Kerinci Hadang Wartawan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci – Lucu dan aneh, saat wartawan liputan mau menyingkap tabir acara dikantor Statistik Kabupaten Kerinci Jambi, soal kabar ada bagi-bagi uang segerombolan Kades dengan pihak Kantor malah terjadi penghadangan tugas jurnalistik.

Mendengar kabar demikian, sontak para wartawan yang tetap eksis menyoroti kinerja aparatur sipil negara (ASN) malah dihadang dan ditolak mengambil gambar kegiatan yang dicurigai pihak Media.

“Kami hanya ingin tau ada acara apa di statistik, mereka ada kegiatan apa di kantor ini.

“Ada segerombolan kades datang ke kantor statistik, isyu bagi bagi uang, itu aja yang mau kami pertanyakan,”ucap Ibu Eka dikutip dalam WhatsApp Group IWO Indonesia, Rabu (13/9/2023) Pukul 12:40 WIB.

Lanjut Eka, disorot karena ada kegiatan acara di kantor badan Statistik Kabupaten Kerinci yang dihadiri para Kades,.

“Wartawan mempertanyakan kegiatan apa? Eh, malah wartawan dilarang ambil dokumen oleh sekuriti.

Sombongnya Sekuriti kantor ini malah tidak di izinkan konfirmasi dengan pejabat statistik.”

“Kisruh ini tentu menyulut api pertengkaran sampai adu mulut depan kantor statistik, seperti ada yang ditutupi pihak dinas statistik ini,”ujarnya.

Ironisnya, langkah penjegalan terhadap awak media untuk mengetahui kegiatan yang mencurigakan, sepertinya pejabat penting yang digaji dari uang rakyat itu alergi dengan wartawan.

Hingga berita ini dilansir Siasatinfo.co.id, Rabu (13/9/2023) pukul 12:55 WIB, Kepala Kantor Statistik Kerinci belum diperoleh keterangannya.(Ncoe/Mul)

Siasat Info.co.id

Recent Posts

Heboh, Oknum Guru SMKN 3 Tanjabtim Jambi Dikeroyok Puluhan Siswa

Siasatinfo.co.id, Berita Tanjabtim - Viral beredar sebuah video rekaman seorang guru jadi bulan-bulanan pemukulan dan…

2 hari ago

Injak SK Penetapan Tenaga Penyuluh Saat Ultah 58 Kadis TPH Kerinci, Radium Halis Diremehkan Bawahan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Parah!! Di hari Ulang Tahun ke 58 Radium Halis, kini masih…

3 hari ago

Sesuai Visi Misi Monadi, 5 Unit Mobil Sampah Diserahkan Bupati Kerinci di 5 Kecamatan 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci – Bupati Kerinci, Monadi, S.Sos., M.Si, didampingi Wakil Bupati Kerinci H. Murison,…

5 hari ago

Menguap, Ruang Bendahara PUPR Kerinci Sarang Pungli Merecoki Kontraktor 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Hiruk pikuk permainan kotor dugaan segepok uang pelicin guna pengurusan pencairan…

5 hari ago

PPK BPJN II Jambi Akui Ada Kendala Konstruksi Proyek Strategis Nasional Batu Hampar – Siulak Deras di Kerinci

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Pelaksanaan pekerjaan Proyek Strategis Nasional yakni Perbaikan Ruas Jalan Batu Hampar -…

7 hari ago

AKBP Ramadhanil Jabat Kapolres Kerinci Gantikan AKBP Arya Tesa Brahmana

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Hari ini, Jum'at (09/01/2026) Kapolres Kerinci yang semula dijabat oleh AKBP…

1 minggu ago