Categories: JakartaJambi

Masih Mendekam Dipenjara, Zumi Zola Digugat Cerai Sherrin Tharia

Siasatinfo.co.id Jambi – Miris, dalam kondisi masih mendekam ditahanan penjara Tipikor, Zumi Zola terpidana kasus korupsi mantan Gubernur Jambi malah diterpa badai rumah tangga, yakni gugatan dari isterinya Serrin Tharia.

Informasi diperoleh dari Humas Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Cece Rukmana Ibrahim mengatakan, sidang perdana gugatan cerai Sherrin Tharia terhadap Zumi Zola sempat tertunda karena pandemi virus corona (Covid-19).

Sidang perdana akhirnya digelar pada 17 Juni 2020. Dalam sidang, baik Sherrin Tharia dan Zumi Zola diwakilkan oleh kuasa hukum masing-masing.

“Sidang perdananya sudah dilakukan tanggal 17 Juni 2020. Yang hadir waktu itu yaitu kedua belah pihak melalui kuasa hukumnya masing-masing,” kata Cece Rukmana Ibrahim di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Rabu (24/6/2020).

Apa hasil sidang perdana kala itu, Cece mengaku tak tahu. Yang jelas kata dia, sidang selanjutnya masih digelar dengan agenda mediasi.

“Tentang mediasinya kami sebagai Humas belum dapat informasi kapan dilaksanakan karena itu harus dikoordinasikan dengan hakim mediator, mediator juga belum melaporkan kepada kami,” ujar dia.(yl/red).

Siasat Info.co.id

Recent Posts

Heboh, Oknum Guru SMKN 3 Tanjabtim Jambi Dikeroyok Puluhan Siswa

Siasatinfo.co.id, Berita Tanjabtim - Viral beredar sebuah video rekaman seorang guru jadi bulan-bulanan pemukulan dan…

2 hari ago

Injak SK Penetapan Tenaga Penyuluh Saat Ultah 58 Kadis TPH Kerinci, Radium Halis Diremehkan Bawahan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Parah!! Di hari Ulang Tahun ke 58 Radium Halis, kini masih…

3 hari ago

Sesuai Visi Misi Monadi, 5 Unit Mobil Sampah Diserahkan Bupati Kerinci di 5 Kecamatan 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci – Bupati Kerinci, Monadi, S.Sos., M.Si, didampingi Wakil Bupati Kerinci H. Murison,…

5 hari ago

Menguap, Ruang Bendahara PUPR Kerinci Sarang Pungli Merecoki Kontraktor 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Hiruk pikuk permainan kotor dugaan segepok uang pelicin guna pengurusan pencairan…

5 hari ago

PPK BPJN II Jambi Akui Ada Kendala Konstruksi Proyek Strategis Nasional Batu Hampar – Siulak Deras di Kerinci

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Pelaksanaan pekerjaan Proyek Strategis Nasional yakni Perbaikan Ruas Jalan Batu Hampar -…

7 hari ago

AKBP Ramadhanil Jabat Kapolres Kerinci Gantikan AKBP Arya Tesa Brahmana

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Hari ini, Jum'at (09/01/2026) Kapolres Kerinci yang semula dijabat oleh AKBP…

1 minggu ago