Categories: Kota Jambi

Kasdam II Sriwijaya Pantau Karhutla Lewat Udara

Jambi, Siasatinfo – Kasdam II Sriwijaya Brigjen TNI Syafrial PSC, bersama Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Jambi Irjen Pol Drs Muchlis,AS.MH dan Danrem 042/Gapu Kolonel Arh Elphis Rudy melakukan patroli udara dengan menggunakan Helikopter.

Pantauan di lapangan, Kasdam II Sriwijaya bersama Kapolda Jambi, yang didampingi Danrem 042/Gapu Kolonel Arh Elphis Rudy berangkat pada pukul 14.50 wib.

Kapenrem 042/Gapu Mayor Inf Firdaus membenarkan bahwa Kasdam II Sriwijaya melaksanakan kegiatan pemantauan titik hotspot terkait kebakaran hutan dan lahan melalui udara dengan menggunakan helikopter, bersama Kapolda Jambi dan Danrem 042/Gapu di wilayah yang saat ini masih terdapat titik panas di Muaro Jambi maupun Tanjung Jabung Timur Provinsi Jambi.

Ditambahkan Kapenrem Mayor Inf Firdaus, rencananya besok Kasdam II Sriwijaya akan meninjau langsung ke lokasi Karhutla yang terjadi di Desa Arang-arang Kecamatan Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro Jambi.(Red/DzR)

Dedi Siasatinfo

Recent Posts

H-5 Dukungan Hamparan Rawang Makin Mengerucut : Giliran Garuda 13 Ahmadi – Antos Bergabung dan Nyatakan All Out Menangkan Fikar – Asma

Siasatinfo.co.id, Berita Sungai Penuh - H-5 menjelang Pilwako Sungai Penuh dukungan masyarakat Kota Sungai Penuh…

2 jam ago

Dibangun Masa AJB, Tidak Dilanjutkan. Ahmadi, Fikar Kembali Akan Melanjutkan Pembangunan Tembok Penahan Cangking Sepanjang Sungai Bungkal

Siasatinfo.co.id Berita Sungai Penuh - Calon walikota Sungai Penuh Fikar Azami mengatakan akan kembali melanjutkan…

2 jam ago

Sambut Danrem 042/Gapu, Pjs. Gubernur Sudirman Perkuat Sinergi Sukseskan Pilkada Serentak 2024

Siasatinfo.co.id, Jambi - Penjabat Sementara (Pjs) Gubernur Jambi Dr. H. Sudirman, SH., MH dengan didampingi…

3 jam ago

Perkelahian Remaja di Jalan Tarutung-Temiai, 1 Remaja Meninggal, Akses Jalan Pasar Tarutung Diblokir Massa Warga

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Kabar perkelahian antar remaja berlokasi di Desa Tarutung dan Temiai Kecamatan…

7 jam ago

Fatal!! Insiden Supir Cawabup Diusir Kasar, HTK-EZI Bakal Terancam di 3 Kecamatan Kayu Aro Nihil Perolehan Suara

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Fatal.!! Setelah viral video berdurasi 17 detik saat Taufik disebut sebagai Ajudan…

9 jam ago

Maluin Saja!! HTK Belum Jadi Bupati, Ajudannya Sudah Bertindak Kasar Saat Kampanye Akbar, Tangan Supir Cawabup Dipelintir dan Diusir Depan Tamu Undangan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Malu-maluin saja, belum saatnya tiba waktu pemilihan Bupati dan Wakil Bupati…

20 jam ago