Hebat.!!! Polres Merangin Raih Predikat Wilayah Bebas Korupsi

Siasatinfo.co.id Berita Merangin – Hebat.!!! Polres Merangin berhasil meraih predikat Wilayah Bebas Korupsi predikat Zona Integritas (ZI) Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (PANRB) dalam acara presiasi dan penganugerahan Zona Integritas tahun 2021, Senin (20/12/2021).

Polres Merangin merupakan satu-satunya Polres dari jajaran Polda Jambi yang mendapatkan predikat Zona Integritas WBK tersebut.

Penganugerahan tersebut diberikan langsung secara simbolis oleh Menteri PANRB Tjahjo Kumolo melalui online zoom meeting.

Kapolres Merangin AKBP Irwan Andy Purnamawan mengucapkan terimakasih kepada seluruh masyarakat dan stake holder terkait di Kabupaten Merangin. Atas dukungan tersebut, Polres Merangin bisa mendapatkan predikat Zona Integritas WBK.

“Kami akan senantiasa memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat di kabupaten Merangin,” ujarnya, usai mengikuti zoom meeting di aula Polres Merangin.

Ia berharap penghargaan dan predikat ini dapat menjadi pemicu bagi Polres Merangin untuk Melayani Masyarakat dengan setulus hati dan memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat khususnya di wilayah Kabupaten Merangin.(Bayhakie)

Siasat Info.co.id

Recent Posts

Borok Suap Inspektorat Kerinci Libatkan Pemeriksa Loloskan SPJ Kades

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Terungkap borok suap memuluskan SPJ para Kades agar lolos di tim…

5 jam ago

Dua Bulan Laporan Pengancaman IRT Mengendap di Polres Kerinci, Pelaku Kardo Belum Ditangkap Bebas Keliaran

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Pelaku kasus dugaan tindak pidana pengancaman terhadap seorang ibu rumah tangga…

2 hari ago

Parah! Belum Usai Kisruh DD Kades Belui, Muncul Dugaan Korupsi DD Kades Tebat Ijuk Depati 7 Kerinci

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Lemahnya pengawasan terhadap aliran uang Desa makin hari makin parah. Buktinya,…

2 hari ago

Uang Desa Digerogoti, Warga Belui Minta Irbansus Inspektorat Kerinci Periksa Ulang Aliran DD Sarat Korupsi

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Modus dugaan kecurangan dan penyelewengan uang masyarakat Desa Belui, Kecamatan Depati…

3 hari ago

Menguap, Tumpukan Dana Irigasi di BPBD Kerinci Capai Rp 7,3 M, TAPD Kerinci Disorot Cari Kekayaan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Menguap lagi, Dugaan Paket Proyek titipan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD)…

4 hari ago

Makin Panas, Kapolda Jambi Ditantang Aktivis Kerinci Tangkap Ahmadi Zubir Eks Walikota Sungai Penuh Serta Kroninya

Siasatinfo.co.id, Berita Jambi - Pasca pelaporan resmi Ahmadi Zubir mantan Walikota Sungai Penuh bersama kroninya…

4 hari ago