Diminta Tidak Tebang Pilih Menindak Tambang Emas Ilegal di Tabir Lintas Merangin

Siasatinfo.co.id, Berita Merangin – Sebagian Masyarakat Kecamatan Tabir Lintas Kabupaten Merangin Provinsi Jambi, mengapresiasikan kinerja Polsek Tabir Polres Merangin dalam menindak tegas pelaku PETI alias Penambangan Emas Tanpa Izin di Wilayah Desa Tambang Baru dan sekitarnya di Kecamatan Tabir Lintas.

Akhir – akhir ini, Warga juga meminta APH tidak tebang pilih dalam menindak Para Pelaku PETI di Kecamatan Tabir Lintas, Kabupaten Merangin. Menurutnya, sikap kepolisian selama ini terlihat lebih represif dan tegas dalam menindak Penambangan Emas Tanpa Izin.

“Pihak Kepolisian Sektor Tabir terlihat sangat tegas menindak pelaku Penambangan Emas Tanpa Izin dan juga diminta tidak ada Tebang Pilih,”tandas warga.

Menurut Salah seorang Sumber terpercaya Media ini yang enggan disebutkan identitasnya, praktik penambangan ilegal di Kecamatan Tabir Lintas telah marak terjadi di banyak lokasi Mekar Sari Mensango, seperti belakang Perkebunan Kelapa Sawit Desa Tambang Baru, belakang rumah Sukro Tambang Baru, Sungai Kuning, Desa Tambang Baru, Kampung 9 Tabir Lintas dan Kampung 8 Kecamatan Margo Tabir.

Ini adalah lokasi tambang Emas Ilegal yang tersebar di wilayah Tabir Lintas dan Kecamatan Margo Tabir,”kata Warga sekitar.

“Lokasi ini juga jangan sampai dilewatkan begitu saja mereka juga harus ditindak. Jangan sampai sebagian saja sedangkan yang lain aman-aman saja.

“seolah ada dugaan permainan, lebih baik kami tunggu aksi di tempat yang kami sebutkan ini.

“Agar tidak dinilai tebang pilih dalam penindakan aparat, kami minta musnahkan semua tambang Emas Tanpa Izin di Kecamatan Tabir Lintas Kabupaten Merangin itu,” pinta warga dikawasan penambangan emas ilegal yang sangat merusak lingkungan. (Bayhakie)

Siasat Info.co.id

Recent Posts

Heboh, Oknum Guru SMKN 3 Tanjabtim Jambi Dikeroyok Puluhan Siswa

Siasatinfo.co.id, Berita Tanjabtim - Viral beredar sebuah video rekaman seorang guru jadi bulan-bulanan pemukulan dan…

24 jam ago

Injak SK Penetapan Tenaga Penyuluh Saat Ultah 58 Kadis TPH Kerinci, Radium Halis Diremehkan Bawahan

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Parah!! Di hari Ulang Tahun ke 58 Radium Halis, kini masih…

2 hari ago

Sesuai Visi Misi Monadi, 5 Unit Mobil Sampah Diserahkan Bupati Kerinci di 5 Kecamatan 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci – Bupati Kerinci, Monadi, S.Sos., M.Si, didampingi Wakil Bupati Kerinci H. Murison,…

4 hari ago

Menguap, Ruang Bendahara PUPR Kerinci Sarang Pungli Merecoki Kontraktor 

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Hiruk pikuk permainan kotor dugaan segepok uang pelicin guna pengurusan pencairan…

4 hari ago

PPK BPJN II Jambi Akui Ada Kendala Konstruksi Proyek Strategis Nasional Batu Hampar – Siulak Deras di Kerinci

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Pelaksanaan pekerjaan Proyek Strategis Nasional yakni Perbaikan Ruas Jalan Batu Hampar -…

6 hari ago

AKBP Ramadhanil Jabat Kapolres Kerinci Gantikan AKBP Arya Tesa Brahmana

Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Hari ini, Jum'at (09/01/2026) Kapolres Kerinci yang semula dijabat oleh AKBP…

7 hari ago