Tanjab Timur, Siasatinfo.co.id – Pasca penggeledahan yang di lakukan Kejaksaan Negeri Tanjung Jabung Timur – Jambi, di Kantor KPU Tanjab Timur Beberapa Minggu yang lalu berlanjut hingga ke Sidang Praperadilan.
Karena berlanjut ke praperadilan, Kajari Tanjung Jabung Timur, Rachmad Surya Lubis pun angkat bicara terkait isu yang berkembang. Bahwa senjata yang ditemukan di laci salah satu Komisioner, dan sudah di serahkan ke Penyidik Kepolisian.
Selain itu, dipersoal juga uang yang ditemukan dalam Brangkas dan berdasarkan keterangan dari Bendahara KPU uang tersebut hasil dari Penjualan Tanah. Penyidik menilai, berhubungan dengan adanya upaya dari KPU terkait penyelesaian permasalahan pertanggung jawaban dana hibah di KPU.
Penggeledahan yang di lakukan berdasarkan saksi yang dihadirkan dari KPU, tidak terdapat kegaduhan yang selama ini di beritakan saksi dari pemohon.
Secara Legal Standing Termohon yakni, Kejaksaan menganggap Kuasa Hukum Sumardi, selaku Kuasa Hukum Sekretaris KPU tidak mempunyai Legal Standing dalam mewakili KPU secara Lembaga dalam Sidang Praperadilan.
Kajari mengatakan, terkait ada Staf KPU yang perutnya ditusuk dengan Tongkat Komando. Hal itu tidak benar, karena dengan menggunakan pakaian Dinas selalu membawa Tongkat Komando,” Jawab Kajari, Sabtu (30/10/2021).
“Pada saat penggeledahan, saya berada di KPU, lalu menunjuk dengan menggunakan Tongkat Komando ke arah Stempel yang di temukan di lemari belakang meja Bendahara namun tidak mengenai perutnya,”pungkas Kajari Rahmad Surya Lubis. (Firdaus. F)
Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Terungkap borok suap memuluskan SPJ para Kades agar lolos di tim…
Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Pelaku kasus dugaan tindak pidana pengancaman terhadap seorang ibu rumah tangga…
Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Lemahnya pengawasan terhadap aliran uang Desa makin hari makin parah. Buktinya,…
Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Modus dugaan kecurangan dan penyelewengan uang masyarakat Desa Belui, Kecamatan Depati…
Siasatinfo.co.id, Berita Kerinci - Menguap lagi, Dugaan Paket Proyek titipan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD)…
Siasatinfo.co.id, Berita Jambi - Pasca pelaporan resmi Ahmadi Zubir mantan Walikota Sungai Penuh bersama kroninya…